Record Detail
Advanced Search
SKRIPSI
Uji Toksisitas Akut Disclosing Solution Buah Naga Super Merah (Hylocereus costaricensis) Freeze Dry
Buah naga super merah memiliki kandungan zat besi, vitamin C, Vitamin B1, B2, B12, dan pigmen warna betasianin serta karoten. Betasianin dan karoten berpotensi sebagai zat pewarna plak alami (disclosing solution). Keamanan disclosing solution buah naga super merah belum terbukti aman. Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui keamanan zat pewarna plak alami buah naga super merah freeze dry melalui uji toksisitas akut. Metode penelitian ini adalah laboratorium eksperimental dengan menggunakan subjek penelitian hewan coba dengan masing-masing 24 ekor mencit jantan dan betina. Terdapat empat kelompok perlakuan yaitu kelompok negatif, kelompok pemberian dosis 1250 mg/kgBB, 2500 mg/kgBB, dan 5000 mg/kgBB. Uji toksisitas akut ini mengamati kematian, perubahan berat badan, perubahan perilaku, dan berat organ relatif pada mencit. Data dianalisis dengan menggunakan uji one way ANOVA apabila (p>0,05) dan uji Kruskal Wallis untuk data (p
Availability
No copy data
Detail Information
Series Title |
-
|
---|---|
Call Number |
-
|
Publisher | : ., |
Collation |
-
|
Language | |
ISBN/ISSN |
-
|
Classification |
NONE
|
Content Type |
-
|
Media Type |
-
|
---|---|
Carrier Type |
-
|
Edition |
-
|
Subject(s) | |
Specific Detail Info |
-
|
Statement of Responsibility |
-
|
Other version/related
No other version available